PRAKTIKUM TEKNIK JALAN RAYA
Praktikum Teknik Jalan Raya dilakukan oleh mahasiswa Teknik Sipil Binus University semester 6. Praktikum Teknik Jalan Raya dilaksanakan di Laboratorium Teknik Sipil Binus yang berada di Kampus Anggrek, dilaksanakan setiap hari Selasa dan Rabu selama masa perkuliahan.
Praktikum Teknik Jalan Raya terdiri dari 13 modul yaitu:
- Pemeriksaan Analisa Saringan Agregat Halus dan Kasar
- Pemeriksaan Berat Jenis dan Penyerapan Agregat Halus
- Pemeriksaan Berat Jenis dan Penyerapan Agregat Kasar
- Pemeriksaan Keausan Agregat dengan Mesin Los Angeles
- Pemeriksaan Kelekatan Agregat Terhadap Aspal
- Pemeriksaan Kelekatan Aspal pada Batuan
- Pemeriksaan Titik Lembek Aspal
- Pemeriksaan Penetrasi Aspal
- Pemeriksaan Titik Nyala dan Titik Bakar dengan Clevand Open Cup
- Pemeriksaan Berat Jenis Bitumen Keras
- Pemeriksaan Campuran Aspal dengan Alat Marshall
- Metode Pengujian Berat Jenis Maksimum Campuran Beraspal
- Pengujian Daktilitas
Comments :